SIKL Selenggarakan “Teacher Assessment” untuk Guru dan Staf

Loading

Ipoh-SIKL: Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL) menyelenggarakan acara “Teacher Assessment” yang berlangsung di Ipoh, Perak, tanggal 17-19 November 2022. Hadir pada kesempatan tersebut, Atdikbud KBRI Prof. Muhammad Firdaus, Ph.D. dan perwakilan Komite SIKL Joko Satria. Manakala Ketua Komite SIKL Bpk. Hardjito dan anggota lainnya, mengikuti acara pembukaan secara virtual. Dalam laporannya, ketua panitia Deany Yasir […]

Continue Reading

Guru dan Siswa SIKL Giat Mengikuti Wisata Budaya Indonesia di Malaysia

Loading

Batu Pahat-SIKL: Guru dan siswa kelas 8.1 SMP Sekolah lndonesia Kuala Lumpur (SIKL) mengikuti kegiatan “Wisata Budaya Indonesia 2022.” di Parit Raja Batu Pahat, Johor Darul Ta’zim, Rabu, 16 November 2022. Siswa SIKL yang berjumlah 19 orang tersebut, didampingi oleh ibu Oktaviani Indria Purnamasari dan ibu Rinarti. Turut serta seorang mahasiswa Universitas Pakuan, Bogor yang […]

Continue Reading

Tarian Gebyar Nusantara Awali Kemeriahan Pensi 2022

Loading

Kuala Lumpur-SIKL: Tarian “Gebyar Nusantara” yang dimainkan oleh 16 siswa-siswi SMP dan SMA Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL), tampil memukau penonton di awal sesi persembahan acara pentas seni (Pensi) yang dihelat di halaman sekolah, Sabtu (12/11/2022). Tarian Gebyar Nusantara merupakan tarian kreasi yang digarap oleh guru tari SIKL Aan Mulyani, S.Pd. “Tarian ini menggambarkan semangat […]

Continue Reading

SIKL Sukses Selenggarakan Pentas Seni Spektakuler

Loading

Kuala Lumpur-SIKL: Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL) sukses menyelenggarakan acara pentas seni (Pensi) yang spektakuler, Sabtu, 12 November 2022. Acaranya berlangsung pada siang hari, dengan cuaca yang cukup bersahabat, para penonton dapat menyaksikan kreativitas seni seluruh siswa SIKL jenjang TK, SD, SMP, dan SMA. Walau hujan sempat mengguyur arena Pensi sekitar satu jam lamanya, tetapi […]

Continue Reading